Jumat, 17 Januari 2020

MEMBUAT SOAL KAHOOT


MEMBUAT SOAL KAHOOT


1. Klik kahoot.com atau  https://kahoot.com/

2. Klik sign up-it’s free


3. Pilih As a teacher, As a student, socially, at work (misal saya pilih As a teacher)
4Pilih sign up with google, sign up with Microsoft, or sign up with email (misal saya pilih google)
5. Klik Creat new  kemudian pilih sesuai selera (misal saya klik Creat pada new kahoot)
















6. Silahkan buat pertanyaan/quis sesuai selera  dengan mengklik
Click to start typing your question  jika pertanyaan berupa teks
(misal Berapakah 5+2x3-4= .... )
Drag n drop image from your computer jika pertanyaan berupa gambar
7. Buat pilihan jawaban pada add answer 1, 2, 3, dan 4
(misal 17, 7, -7, dan -10)

8. Klik tanda tanda centang pada salah satu opsi tersebut (sebagai Kunci jawaban)...klik hingga isi lingkaran pada tanda centang tersebut berubah warna menjadi hijau

9. Klik add question untuk menambah soal


10. Klik done untuk melihat hasil soal buatan buatan kita
11. Isi judul (title)/deskripsi (description)  pada soal kahoot buatan kita tersebut (misal soal ujicoba kahoot)















12. Klik back to edit untuk kembali mengedit atau Klik continue untuk melanjutkan

13. Klik done kemudian
14. Play untuk memainkan


16. Pilih classic atau team























(misal saya pilih Classic)
16. Tertera Game PIN yang siap untuk dimainkan
17. jika sudah terdapat player yang masuk kemudian klik start untuk membuka soal kahoot untuk dikerjakan!!!















18. Klik Next untuk melanjutkan atau end game untuk mengakhiri:





























BACA JUGA:


Buat /Gabung Kelas pada GOOGLECLASSROOM on PC


MASUK GOOGLE CLASSROOM MUDAH, TANPA RIBET, TANPA HARUS DOWNLOAD APLIKASI



Mengubah Tampilan Classroom di HP menjadi Versi Dekstop



Mengubah setting Classroom ke Bahasa Indonesia




Untuk Mendapat Informasi lebih lengkap
Silahkan Kunjungi: ayosinaunda.blogspot.com
 sobat ayosinaunda
Salam sukses dari Sang Pembelajar
Semoga bermanfaat..
Amiin...



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan anda berkomentar dengan baik dan santun
Tetap jaga perasaan dan harga diri baik untuk diri sendiri maupun orang lain